PENERAPAN PEMBELAJARAN SAINS DAN MATEMATIKA UNTUK MEMBANGUN MERDEKA BELAJAR ANAK USIA DINI
DOI:
https://doi.org/10.25078/pw.v9i1.3666Kata Kunci:
Science, Early Childhood Math, Free LearningAbstrak
Kurikulum merupakan pondasi dasar dalam penyelenggaraan proses pembelajaran di satuan pendidikan, hal yang wajar jika terus terjadi perbaikan dan tranformasi pada sebuah kurikulum. Saat ini, kurikulum merdeka dicetuskan sebagai bagian solusi untuk memperbaiki pengajaran dan pembelajaran di Indonesia. Kurikulum merdeka ini erat kaitannya dengan konsep merdeka belajar yang memberikan keluwesan belajar pada peserta didik. Penelitian ini bertujuan untuk membahas bagaimana penerapan pembelajaran sains dan matematika anak usia dini untuk membangun merdeka belajar. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan studi kasus digunakan untuk mengumpulkan data. Temuan penelitian ini ada 3 hasil temuan penelitian yaitu 1. Pembelajaran sains dan Matematika Lebih sederhana dan mendalam dirancang dengan cara dan metode yang menyenangkan, sehingga membuat peserta didik menjadi lebih fokus dan tertarik dalam belajar, 2.Lebih merdeka Konsep yang diusung dengan pembelajaran sains dan matematika memberikan ruang dan waktu kepada peserta didik untuk mengeksplor kemampuan serta pengetahuannya dalam rangakaian kerja dalam sebuah sains dan matematika , 3. Lebih relevan dan interaktif menguatkan kegiatan bermain yang bermakna sebagai proses belajar. Penerapan Pembelajaran sains dan Matematika merupakan salah satu model pembelajaran yang dapat mendukung konsep “merdeka belajar” pada peserta didik.
Kata Kunci: Sains, matematika Anak Usia Dini, Merdeka Belajar
Referensi
Andari, I. A. M. Y., & Wiguna, I. B. A. A. (2023). Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar Dalam Menstimulasi Kecerdasan Musikal Anak Usia Dini. Widya Sundaram : Jurnal Pendidikan Seni Dan Budaya, 1(1), 55–70. https://doi.org/10.53977/jws.v1i1.1019
Anwar, R. N. (2021). Persepsi Guru Paud Terhadap Pembelajaran Paradigma Baru Melalui Kurikulum Merdeka. Jurnal Pendidikan Dan Kewirausahaan, 9(1), 210–219. https://doi.org/10.58547/pdp.v1i1.8906
Ashfarina, I. N. (2023). Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar di Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD). Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran, 4, 1355–1364.
https://doi.org/10.53977/ytrv.1i1.7654
Bennett., William, C. E. F. and J. T. E. C. (2023). The Educated Child. The Free Press.
Eka Retnaningsih, L., & Patilima, S. (2022). Kurikulum Merdeka pada Pendidikan Anak Usia Dini. Jurnal Program Studi PGRA, 8(1), 143–158.6(2), 112.
https://doi.org/10.22373/pgra.v9i1.17473
Fitriani, D., Mahmud, S., & Abdul Aziz, U. (2023). Kajian Fase Tumbuh Kembang Anak Usia Dini Dalam Kurikulum Merdeka Belajar. Bunayya : Jurnal Pendidikan Anak, 9(1), 112. https://doi.org/10.22373/bunayya.v9i1.17473
Jannah, M. M., & Rasyid, H. (2023). Kurikulum Merdeka: Persepsi Guru Pendidikan Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 7(1), 197–210. https://doi.org/10.31004/obsesi.v7i1.3800
Jhon W. Creswell. (2013). Research Design Pendekatan Kulitatif, Kuantitatif, Dan Mixed. Pustaka Pelajar.
Lind. (2011). sciences in an integrated curriculum according to development. In Integrated Curriculum and Developmentally Appropriate Practice. Albany.
Ngaisah, N. C., * M., & Aulia, R. (2023). Perkembangan Pembelajaran Berdiferensiasi Dalam Kurikulum Merdeka Pada Pendidikan Anak Usia Dini. Bunayya : Jurnal Pendidikan Anak, 9(1), 1.
https://doi.org/10.22373/bunayya.v9i1.16890
Ningtyas, A. R., Amrillah, H. M. T., Putra, M. M., & Hartati, M. (2024). Implementasi Kurikulum Merdeka pada Satuan PAUD ( The Implementation of Kurikulum Merdeka in Early Childhood Education ) merdeka ,. JECER: Jurnal Of Early Childhood Education Anda Research, 4(2), 81–92.
Nisna Nursarofah. (2022). Meningkatkan Kualitas Pendidikan Anak Usia Dini melalui Pembelajaran Kontekstual dengan Pendekatan Merdeka Belajar. Journal Ashil: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 2(1), 38–51.
https://doi.org/10.33367/piaud.v2i1.2492
Novitasari., N. (2022). Pembelajaran Steam Pada Anak Usia Dini. Al-Hikmah : Indonesian Journal of Early Childhood Islamic Education, 6(1), 69–82. https://doi.org/10.35896/ijecie.v6i1.330
PURNAMA, SIGIT, Hayati, M. (2020). Perencanaan Pembelajaran pendidikan anak usia dini. Rajawali pers.
Qotrun Nada, P. A., Hasibuan, R., & Salamun, S. (2023). Meningkatakan Kreativitas Melalui Pembelajaran Steam pada Anak Usia 5-6 Tahun di TK Negeri Pembina Kota Mojokerto. Journal on Education, 6(1), 1715–1723. https://doi.org/10.31004/joe.v6i1.3141
Risaldy. (2014). Pembelajran di PAUD. Diva Press.
Rohmah, N. (2016). Bermain Dan Pemanfaatannya Dalam Perkembangan Anak Usia Dini. Jurnal Tarbawi, 13(2), 27–35.
https://doi.org/10.25299/tarbawi.2016.vol3 9229
Safira Rizki Ajeng, I. Ss. A. (2020). Pembelajaran Sains dan Matematika Anak Usia Dini (Pertama). Caremedia Communition.
Shalehah, N. A. (2023). Studi Literatur: Konsep Kurikulum Merdeka pada Satuan Pendidikan Anak Usia Dini. Jurnal Ilmiah Cahaya Paud, 5(1), 70–81. https://doi.org/10.33387/cahayapd.v5i1.6043
Shofia, M., & Dadan, S. (2021). Pembelajaran di Pendidikan Anak Usia Dini. Jurnal Pendidikan Tambusai, 05(01), 1561.
Sit, M., & Rakhmawati, F. (2022). Pengembangan Model Pembelajaran Science, Techology, Engineering, Arts, and Mathematics pada Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(6), 6813–6826. https://doi.org/10.31004/obsesi.v6i6.3496
Siti Nur Hayati, & Putro, K. Z. (2021). Bermain Dan Permainan Anak Usia Dini. Generasi Emas, 4(1), 52–64. https://doi.org/10.25299/jge.2021.vol4(1).6985
Sumarseh, S., & Eliza, D. (2022). Penerapan Pembelajaran Berbahan Loose Part in Door Untuk Membangun Merdeka Belajar Anak Usia Dini. Generasi Emas, 5(1), 65–74. https://doi.org/10.25299/ge:jpiaud.2022.vol5(1).9229
Susetyo, B., Gatot, M., Mufarihah, Suriyani, & Royani, I. (2021). Model penerapan sains dan matematika pada anak usia dini menggunakan pendekatan MELESAT dan teknik loose parts. Educate: Jurnal Teknologi Pendidikan, 6(1), 126–134. https://doi.org/10.32832/educate.v6i1.5262
Wiwik Pratiwi. (2017). Konsep Bermain Pada Anak Usia Dini. Manajemen Pendidikan Islam , 5, 106–117.
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2024 Neni Mulya, Agus Jatmiko, Cahniyo Wijaya Kuswanto, Anggil Wijaya Kuswanto
Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.